Bahan Pemadam Api
Bahan kimia berbentuk serbuk yang kering (powder dry chemical), merupakan pemadam api yang efektif untuk kebakaran kelas B dan C. Khusus untuk kelas C (kebakaran listrik), penggunaan serbuk kimia paling tepat, karena bahan tersebut juga bersifat sebagai penyekat arus listrik (isolator), dan tidak merusak peralatan.
Selain itu, serbuk kimia tersebut dapat digunakan untuk kebakaran golongan kelas A, dan tipe lainnya khusus digunakan untuk kebakaran kelas D. Atas dasar penggunaannya yang bermacam-macam tersebut, maka serbuk kimia ini sering dikatakan sebagai bahan pemadam api kebakaran yang berfungsi ganda.
Dalam prakteknya, serbuk kimia disiapkan pula di dalam tabung-tabung seperti tabung CO2. Tabung pemadamannya berisi dua macam bahan. Pertama, serbuk kering berupa Sodium Bicarbonate atau Natrium Bicarbonate. Kedua, gas CO2 atau Nitrogen yang berfungsi sebagai penghembus ke luar tabung.
5. Gas Halon
Gas Halon merupakan bahan pemadam api yang terdiri dari beberapa unsur kimia, diantaranya: Carbon, Fluorine, Clorine, Bromide, dan Iodine. Gas Halon ini dibentuk dari dua atau lebih unsur-unsur tersebut. Misalnya, Halon 1211, unsur-unsur kimianya adalah: Carbon, Fluorine, Clorine, dan Bromide.
Prinsip pemadam gas Halon ini sama dengan bahan powder atau CO2, yaitu dengan cara isolasi. Dan gas Halon disimpan dalam tabung-tabung portable atau semi portable dalam bentuk cair. Bahan ini sering disiapkan untuk pemadaman sistem otomatis pada instalasi tetap (seperti pada peralatan mesin/ listrik).***
Arda Dinata,
Pernah Mengajar Mata Kuliah Sanitasi Tempat Tempat Umum (STTU)/ Sanitasi Transportasi, kini bekerja di Loka Litbangkes Pangandaran, Balitbangkes Kemenkes RI.
_oOo
_
Arda Dinata, adalah kolomnis tetap di Sanitarian Indonesia (https://insanitarian.com). Aktivitas hariannya sebagai peneliti, sanitarian, dan penanggungjawab Laboratorium Kesehatan Lingkungan, tinggal di Pangandaran.
_oOo
_
Nikmati tulisan lainnya di sini yang sesuai kategori:
- Biokimia
- Buku Kesehatan Lingkungan
- Dasar Kesling
- Entomologi
- Hyperkes
- Info Kesehatan
- Inspirasi Sanitarian
- Jurnal Kesehatan Lingkungan
- Kesehatan Lingkungan
- Lingkungan Fisik
- Majalah Inside
- Mikrobiologi
- Opini
- Parasitologi
- Pembuangan Tinja & Air Limbah
- Pengelolaan Sampah
- Pengembangan Profesi
- Penyehatan Air Minum
- Peraturan
- Promkes
- Renungan
- Rumah Sehat
- Sanitasi Makanan
- Sanitasi Rumah Sakit
- Sanitasi Tempat Umum
- Teknologi Tepat Guna
- Vektor dan Binatang Pengganggu
Anda tidak ingin ketinggalan informasi dari leman website In SANITARIAN INDONESIA di https://insanitarian.com/! Caranya klik whatsApp di bawah ini:
Arda Dinata adalah Penulis buku Strategi Produktif Menulis dan penulis kolom di
http://www.produktifmenulis.com,
https://www.miqraindonesia.com/